Jumat, 05 September 2014

Resep rendang padang asli

CARA MEMBUAT RESEP MASAKAN PADANG
          

Add caption

 Resep masakan padang sangat dikenal di seluruh penjuru tanah air. Hal ini disebabkan karena orang padang atau orang minang dari dulunya atau zaman nenek monyang lebih senang memasak dan sampai turun temurun sampai sekarang menjadi terkenal di seluruh indonesia termasuk sampai ke luar negeri.
BERIKUT MACAM-MACAM NAMA MASAKAN PADANG YANG TERKENAL
1. DENDANG PADANG
CARA MEMBUAT RENDANG PADANG
1.  1/2 KG daging sapi
2. 1/2 liter santan
3. 1/2 jari kunyit
4. 1/2 jari lengkuas
5. cabe giling secukupnya
6. 2 lembar daun jeruk
7. bawang merah 5 siung
8.  bawang putih 3 siung
garam secukupnya.

caranya:

            semua bumbu di haluskan kemudian di tumis setelah keluar wangi bumbunya masukan santan , masukan cabe giling secukupnya dan garam, selanjutnya setelah itu masukan daging sapi, gongseng hingga warna kuah agak kecoklatan sampai daging bener-bener empuk, rendang siap disajikan,,, jika anda ingin rendangnya tahan lama hingga berbulan-bulan... gonseng rendang sampai warna rendangnya atau santannya berwarna agak coklat kehitaman kemudian rendang siap di angkat dan dihidangkan...selamat mencoba..dan mencicipi rendang padang.....................................

banyak lagi resep yang lainnnn...tunggu di blog berikutnya...




2. DENDENG BALADO
bumbunya : 
1.  1/2 kg daging sapi sudah di iris tipis-tipis kemudian jemur sampe kering.
2.  5 siung bawang merah.
3.  3 siung bawang putih
4.  cabe merah secukupnya
5.  garam secukupnya.
6.  penyedap rasa secukupnya

  caranya :
daging sapi sebelum di jemur agar direbus terlebih dahulu , setelah itu baru di jemur sampe kering, setelah benar-benar kering goreng daging sapi tersebut sampai garing. selanjutnya bumbu-bumbunya di haluskan setelah itu bumbu tersebut di tumis selanjutnya masukan irisan cabe secukupnya...kemudian aduk dendeng dan cabe dan siap di sajikan............
3. IKAN BAKAR BUMBU PADANG
4. AYAM PANGGANG BUMBU PADANG

5. GULAI PANGEK MASIN
6. GULAI PANGEK PADEH..


<
<2. DENDENG BALADO>

Tidak ada komentar:

Posting Komentar